Efek Ajaib Menggenggam Tangan Pasangan, Yuk Praktekkan

Kamis, 25 Juni 2020 - 00:40 WIB
loading...
Efek Ajaib Menggenggam...
Sentuhan seseorang yang dicintai ini bisa melepaskan ketegangan dan membuat seseorang lebih rileks. Foto : Istimewa
A A A
MAKASSAR - Saat menggandeng tangan seseorang yang kamu sayang, kamu akan merasa kehilangan rasa gelisah dam kekhawatiran. Rasa sakit fisik yang kamu rasakanjuga berkurang. Baca : Jika Tak Bisa Lagi Merasakan Kesenangan? Mungkin Kamu Terserang Anhedonia

Tentu saja, dalam kehidupan ada kalanya kamu diterpa hari buruk yang membuatmu stres dan depresi. Tak usah khawatir harus melakukan apa, cukup genggamlah tangan pasanganmu.

Menurut para ahli, penelitian telah membuktikan bahwa sentuhan seseorang yang dicintai ini bisa melepaskan ketegangan dan membuat seseorang lebih rileks. Baca Juga : Cek Ricek, Daftar Potensi Penyakit yang Timbul karena Pikiran Negatif

Maka itu, menggenggam dan menggandeng tangan pasangan yang sedang kalut bisa menjadi support moral yang sangat efektif. Perlu menjadi catatan, efek moral ini juga dipengaruhi oleh seberapa dekat dengan relasi dan cemistry yang kita miliki dengan pasangan
(sri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1275 seconds (0.1#10.140)